Dengan membaiknya cuaca, akhirnya Mandalawangi Cibodas dan Kebun Raya Cibodas kembali dibuka untuk umum sejak 4 Desember 2018 kemarin. Bagi yang menunda acara jalan-jalan atau berwisata alam di kawasan Wisata Cibodas, karena info penutupan sementara kemarin, sekarang tak perlu lagi khawatir. Anda bisa berkunjung dan bersenang-senang lagi sekarang 😀 . Baca selengkapnya
Mandalawangi Cibodas dan Kebun Raya Cibodas Kembali Dibuka untuk Umum 4 Desember 2018
